Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan
Perusahaan Listrik Negara atau PLN (Persero) menentukan mekanisme untuk membagikan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan yaitu untuk bulan April, Mei dan Juni tahun 2020 ini. Seperti yang kita ketahui bahwa pembagian Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan ini diperuntukkan bagi pelanggan PLN prabayar golongan 450VA dan diskon 50% untuk pelanggan prabayar yang termasuk dalam kategori pelanggan golongan subsidi 900VA.
Seperti yang disampaikan oleh Executive Vice President Corporate Communication dan CSR PLN I Made Suprateka bahwa token token listrik gratis ini bisa didapatkan oleh pelanggan melalui WhatsApp resmi milik PLN dan Situs Web PLN.
Baca Juga Cara Daftar Kartu Pra Kerja Online untuk Mendapatkan Kartu Pra Kerja
Baca Juga Cara Daftar Kartu Pra Kerja Online untuk Mendapatkan Kartu Pra Kerja
Pelanggan hanya cukup mengirimkan nomor ID pelanggannya ke nomor 08122-123-123 melalui aplikasi WhatsApp dan cara mengambil token listrik gratis atau Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan ini juga dapat diambil melalui website www.pln.co.id.
Sementara untuk pelanggan PLN prabayar dengan golongan subsidi 900 VA, token listrik gratis sebesar 50 persen akan diberikan kepada pelanggan, juga dihitung dari pemakaian bulanan tertinggi dalam 3 bulan terakhir dengan menggunakan cara mengambil token listrik gratis atau Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan ini.
Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan melalui website resmi PLN
Berikut adalah cara mengambil token listrik gratis atau Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan bagi pelanggan golongan 450 VA dan golongan subsidi 900 VA melalui situs resmi PLN:
1. Buka website resmi PLN dengan menggunakan Browser kemudian ketikkan alamat web www.pln.co.id sehingga akan muncul tampilan seperti dibawah ini:
2. Kemudian klik Gratis/Diskon Stimulus PSBB pada sebelah kiri
3. Pada tampilan seperti dibawah ini silakan masukkan ID Pelanggan pada kolom yang tersedia kemudian klik Cari/Search
4. Selanjutnya Token Gratis dari PLN akan muncul
5. Langkah terakhir adalah silakan masukkan token listrik gratis pada meteran prabayar.
Catatan: Jika kode token listrik gratis belum muncul seperti gambar terakir maka bersabarlah mungkin masih dalam antrian karena banyaknya token listrik gratis yang sedang dibagikan oleh PLN dan silakan kalian cek secara berkala manakala token listrik gratis tersebut sudah muncul.
Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan melalui WhatsApp
Apabila pelanggan ingin Mendapatkan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan melalui WhatsApp, berikut caranya:
1. Buka aplikasi WhatsApp
2. Chat WhatsApp ke 08122-123-123 , ikuti petunjuk, salah satunya masukkan ID pelanggan
3. Token gratis akan muncul
4. Pelanggan tinggal memasukkan token gratis tersebut ke meteran yang sesuai dengan ID pelanggan
Demikianlah cara mengambil token listrik gratis atau Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan melalui website PLN dan melalui WhatsApp yang dapat saya bagikan semoga bermanfaat.
Baca Juga
Cara Mendapatkan Mendapatkan Diskon Rp. 100.000 untuk Pelanggan Listrik 900 VA dan 1300 VA dari YCAB
Baca Juga
Cara Mendapatkan Mendapatkan Diskon Rp. 100.000 untuk Pelanggan Listrik 900 VA dan 1300 VA dari YCAB
Untuk lebih jelasnya tentang Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis dari PLN Selama 3 Bulan | Mengisi Token Listrik Gratis silakan saksikan video YouTube dibawah ini